Slide 1 Title Here

This is slide 1 description.

Slide 2 Title Here

This is slide 2 description.

Slide 3 Title Here

This is slide 3 description.

Slide 4 Title Here

This is slide 4 description.

Jumat, 13 September 2013

Mencoba menghimpun energi syukur.
Dari satu tepian sungai Winongo Kampung Wisata Syukur : Suryowijayan Nusantara..
Karena kita meyakini. Bahwa bumi, sungai, paparan matahari, langit biru ini milik-Nya.
Kata kunci yang diberikan-Nya untuk kita.
"Ketika kita bersyukur maka akan ditambahkan nikmat-Nya."

Ini adalah salah satu cara mengundang perhatian dari penghuni langit.
Semoga semakin bercahaya (suryo) & semakin bersyukur.
Syukur adalah kesadaran pada ruang & waktu.




Sungai Winongo adalah batas barat dari cikal bakal keraton Yogyakarta didirikan. Sementara dibatas timur adalah sungai Code. 

Keraton Yogyakarta didirikan ditengah nya. Terhubung garis imaginer Merapi, Keraton & Laut Selatan. Sungguh orientasi medan yang menakjubkan oleh punggawa & HB I memilih tempat ini. 
Bisa jadi garis imaginer itu adalah sungai-sungai yang terwariskan samapi saat ini.
Atau sengaja HB I coba menggunakan energi gravitasi gerak air untuk mengundang perhatian dari langit?

Dengan dialiri kedua sungai ini, maka tanah ini akan subur. Pun pada musim kemarau sekalipun. Sayang budaya masyarakat sungai tidak cukup menjadi perhatian masyarakat kini.